Cara Membuat Form REKAM MEDIS Menggunakan MS WORD
Bagaimana cara membuat Form Seperti ini? Berikut
langkah-langkahnya J
1.
Buka Microsoft office word
2.
Klik Insert Table lalu pilih sesuai keinginan.
3.
Isi
format yang diperlukan
4.
Buka ‘Coztumize access toolbar pada jendela ms
word: pilih more commands
5.
Pilih All Command – Klik Insert Form Field – ADD
– Lalu OK
6.
Akan muncul tampilan baru pada bagian atas
seperti ini.
7.
Klik
‘insert form field’ seperti perintah 1, akan muncul box seperti dibawah
(2). Klik text untuk (Nama pasien, TTL,Alamat), Klik Check box untuk Jenis
kelamin. Klik Drop down untuk (Agama,Pendidikan, Pekerjaan)
8.
Khusus kolom agama, klik 2 kali pada Kolom agama
seperti gambar, lalu masukan daftar agama.
9.
Buka menu Review- Project dokumen-Retrict
formatting and editing.
10.
Akan muncul tampilan seperti ini (di kiri)
Contreng ‘’Allow Only….” Kemudian Pilih “Filling Forms” lalu Klik “Yes start Enforcing…”
11.
Akan muncul perintah memasukkan Password. Lalu
Klik OK
12.
SIP.. Form REKAM MEDIS SIAP DIAPLIKASIKAN..
SEKIAN TUTORIAL DARI SAYA, SEMOGA BERMANFAAT !
@HAMSAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar